Telusuri
24 C
id
  • Redaksi
  • Syarat dan Ketentuan
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Nasional
  • Kabar Daerah
  • Kabar Polisi
  • Kabar TNI
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Pedidikan
  • Opini
  • Sosok
  • Teknologi
  • Industri
  • Info dan Tips
  • Wisata
  • Kuliner
  • Olahraga
  • Politik
  • Ekonomi
InovasiNews.Com
Telusuri
InovasiNews.Com
Beranda Headline Kabar Daerah Lebak Olahraga Buka Turnamen Catur, Wagub Dimyati Sebut Catur Banyak Filosofinya
Headline Kabar Daerah Lebak Olahraga

Buka Turnamen Catur, Wagub Dimyati Sebut Catur Banyak Filosofinya

Admin
Admin
23 Feb, 2025 0
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp

LEBAK, InovasiNews.Com – Wakil Gubernur (Wagub) Banten, A Dimyati Natakusumah membuka turnamen Club Catur Lebak (CCL).

Menurutnya, banyak yang bisa dipetik dari filosofi dengan nilai-nilai dan prinsip catur yang begitu sempurna.

Hal itu disampaikan Dimyati saat memberikan sambutan dalam kegiatan turnamen Catur dalam rangka Hari Jadi Kabupaten Lebak ke-196 dan HUT ke-2 Club Catur Lebak (CCL) di SMK PU Jl Siliwangi, Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, Banten, Minggu, 23 Februari 2025.

“Catur itu sangat menarik filosofinya, bagaimana raja dijaga oleh semua elemen seperti pion, kuda, benteng bahkan menteri,” ujarnya.

“Begitu juga semua elemen-elemen yang ada di catur itu semua dijaga oleh raja. Jadi, pemain catur menetapkan strategi menuju kesuksesan dan kemenangan. Strateginya jika ingin mencapai puncak kesuksesan harus memulai langkah awal yaitu menetapkan dan menjalankan visi dan misi,” imbuhnya. 

Dalam kesempatan itu, Dimyati juga mengingatkan kepada pecinta catur untuk tidak lupa dengan waktu.

“Saya berpesan jika bermain catur jangan lupa waktu. Waktu ibadah, waktu makan, waktu istirahat. Bahkan jangan bermain catur saat jam kerja,” ujarnya.

“Yang terpenting kebersamaan, kita junjung sportifitas berolahraga,” sambungnya

Sementara itu, Ketua Club Catur Lebak (CCL), Yoyon Mulyana mengatakan, turnamen tersebut diikuti 120 peserta secara keseluruhan dari Kabupaten Lebak. Seluruh peserta berasal dari kategori umum non master. Turnamen digelar dalam rangka memperingati Hari Jadi Kabupaten Lebak ke-196 dan HUT CCL ke-2. 

“Kegiatan ini rutin kita gelar setiap tahun,” ujarnya.

Menurutnya, para pemenang turnamen akan diberikan pembinaan serta akan mewakili event-event di tingkat Provinsi.

“Kita (CCL-red) lebih menekankan kepada pembinaan di setiap desa dan kecamatan,” ujar Yoyon.

Dia juga meyakini, di bawah kepemimpinan Gubernur dan Wakil Gubernur Banten Andra Soni - A Dimyati Natakusumah dapat memajukan olahraga, khususnya olahraga catur di Provinsi Banten.

“Kami akan menyelaraskan program pembinaan di semua tingkat pendidikan SD, SMP, SMA sederajat di Kabupaten Lebak,” ungkap Yoyon.

“Harapan kami dengan adanya CCM , pemerintah daerah mensuport yang sifatnya pembinaan kepada anak-anak sekolah yang tersebar di 28 Kecamatan se-Kabupaten Lebak,” tutupnya. (*/red)

Via Headline
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Postingan Lama
Postingan Lebih Baru

Anda mungkin menyukai postingan ini

Advertiser

Advertiser

Advertiser

Advertiser

Stay Conneted

twitter Follow
instagram Follow
pinterest Follow

Featured Post

Prabowo Lebih Hormat kepada Pemulung-Tukang Becak daripada Koruptor

Admin- Rabu, Januari 14, 2026 0
Prabowo Lebih Hormat kepada Pemulung-Tukang Becak daripada Koruptor
Presiden Prabowo Subianto .   BANJARBARU, Inovasi News.Com – Presiden Prabowo Subianto menegaskan, dia lebih menghormati rakyat kecil seperti pemulung hingga…

Berita Terpopuler

BNN Gerebek Pabrik Tembakau Sintesis MDMB-4EN-PINACA di Tangerang

BNN Gerebek Pabrik Tembakau Sintesis MDMB-4EN-PINACA di Tangerang

Senin, Januari 12, 2026
PT Sui Zhi Jie Foods Diduga Pakai Pola Komunis Terhadap Karyawan

PT Sui Zhi Jie Foods Diduga Pakai Pola Komunis Terhadap Karyawan

Kamis, Oktober 09, 2025
AKBP Condro Sasongko Akhiri Tugas, PERWAST: Banyak Kenangan yang Tak Bisa Dilupakan

AKBP Condro Sasongko Akhiri Tugas, PERWAST: Banyak Kenangan yang Tak Bisa Dilupakan

Sabtu, Januari 10, 2026
Menuju Banten Kondusif, Sultan Ratu Bagus Ajak Jaga Persatuan dan Kesantunan

Menuju Banten Kondusif, Sultan Ratu Bagus Ajak Jaga Persatuan dan Kesantunan

Rabu, Oktober 08, 2025
Dosen Unpam Serang Gelar PKM, Bekali SMAIT Bait Et Tauhied dengan Strategi Kampanye Medsos Efektif

Dosen Unpam Serang Gelar PKM, Bekali SMAIT Bait Et Tauhied dengan Strategi Kampanye Medsos Efektif

Jumat, Oktober 10, 2025
Hujan Ekstrem di Bener Meriah Picu Ancaman Banjir Kiriman ke Aceh Utara, Warga Diminta Siaga Dini Hari

Hujan Ekstrem di Bener Meriah Picu Ancaman Banjir Kiriman ke Aceh Utara, Warga Diminta Siaga Dini Hari

Minggu, Desember 28, 2025
Jombang Rawan Penyimpangan BBM Solar, Truk Tangki Muat BBM Solar Tampak Keluar Masuk Radar 222 TNI AU Kabuh

Jombang Rawan Penyimpangan BBM Solar, Truk Tangki Muat BBM Solar Tampak Keluar Masuk Radar 222 TNI AU Kabuh

Sabtu, Desember 27, 2025
Dua SPBU di Lamongan Diduga Jadi Ladang Mafia Solar

Dua SPBU di Lamongan Diduga Jadi Ladang Mafia Solar

Rabu, Januari 14, 2026
Gubernur Andra Soni Sebut Karang Taruna Garda Terdepan Kesetiakawanan Sosial

Gubernur Andra Soni Sebut Karang Taruna Garda Terdepan Kesetiakawanan Sosial

Minggu, Desember 28, 2025
Pemerintah Aceh Kembali Perpanjang Status Tanggap Darurat Banjir dan Longsor Hingga 8 Januari 2026

Pemerintah Aceh Kembali Perpanjang Status Tanggap Darurat Banjir dan Longsor Hingga 8 Januari 2026

Minggu, Desember 28, 2025

Advertiser

Advertiser

Berita Terpopuler

BNN Gerebek Pabrik Tembakau Sintesis MDMB-4EN-PINACA di Tangerang

BNN Gerebek Pabrik Tembakau Sintesis MDMB-4EN-PINACA di Tangerang

Senin, Januari 12, 2026
PT Sui Zhi Jie Foods Diduga Pakai Pola Komunis Terhadap Karyawan

PT Sui Zhi Jie Foods Diduga Pakai Pola Komunis Terhadap Karyawan

Kamis, Oktober 09, 2025
AKBP Condro Sasongko Akhiri Tugas, PERWAST: Banyak Kenangan yang Tak Bisa Dilupakan

AKBP Condro Sasongko Akhiri Tugas, PERWAST: Banyak Kenangan yang Tak Bisa Dilupakan

Sabtu, Januari 10, 2026
Menuju Banten Kondusif, Sultan Ratu Bagus Ajak Jaga Persatuan dan Kesantunan

Menuju Banten Kondusif, Sultan Ratu Bagus Ajak Jaga Persatuan dan Kesantunan

Rabu, Oktober 08, 2025
Dosen Unpam Serang Gelar PKM, Bekali SMAIT Bait Et Tauhied dengan Strategi Kampanye Medsos Efektif

Dosen Unpam Serang Gelar PKM, Bekali SMAIT Bait Et Tauhied dengan Strategi Kampanye Medsos Efektif

Jumat, Oktober 10, 2025
Hujan Ekstrem di Bener Meriah Picu Ancaman Banjir Kiriman ke Aceh Utara, Warga Diminta Siaga Dini Hari

Hujan Ekstrem di Bener Meriah Picu Ancaman Banjir Kiriman ke Aceh Utara, Warga Diminta Siaga Dini Hari

Minggu, Desember 28, 2025
Jombang Rawan Penyimpangan BBM Solar, Truk Tangki Muat BBM Solar Tampak Keluar Masuk Radar 222 TNI AU Kabuh

Jombang Rawan Penyimpangan BBM Solar, Truk Tangki Muat BBM Solar Tampak Keluar Masuk Radar 222 TNI AU Kabuh

Sabtu, Desember 27, 2025
Dua SPBU di Lamongan Diduga Jadi Ladang Mafia Solar

Dua SPBU di Lamongan Diduga Jadi Ladang Mafia Solar

Rabu, Januari 14, 2026
Gubernur Andra Soni Sebut Karang Taruna Garda Terdepan Kesetiakawanan Sosial

Gubernur Andra Soni Sebut Karang Taruna Garda Terdepan Kesetiakawanan Sosial

Minggu, Desember 28, 2025
Pemerintah Aceh Kembali Perpanjang Status Tanggap Darurat Banjir dan Longsor Hingga 8 Januari 2026

Pemerintah Aceh Kembali Perpanjang Status Tanggap Darurat Banjir dan Longsor Hingga 8 Januari 2026

Minggu, Desember 28, 2025
InovasiNews.Com

About Us

inovasinews.com merupakan portal berita terkini di Indonesia, menyajikan beragam informasi dari berbagai sektor kehidupan yang disajikan secara sederhana dan mudah dipahami untuk membukan wawasan secara luas.

Contact us: inovasinews61@gmail.com

Follow Us

Copyright © 2024 | InovasiNews.Com
  • Redaksi
  • Syarat dan Ketentuan
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami