Telusuri
24 C
id
  • Redaksi
  • Syarat dan Ketentuan
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Nasional
  • Kabar Daerah
  • Kabar Polisi
  • Kabar TNI
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Pedidikan
  • Opini
  • Sosok
  • Teknologi
  • Industri
  • Info dan Tips
  • Wisata
  • Kuliner
  • Olahraga
  • Politik
  • Ekonomi
InovasiNews.Com
Telusuri
InovasiNews.Com
Beranda Headline Info dan Tips Internasional Otomotif Lynk & Co Rambah Filipina dan Berekspansi di Asia Tenggara
Headline Info dan Tips Internasional Otomotif

Lynk & Co Rambah Filipina dan Berekspansi di Asia Tenggara

InovasiNews.Com
InovasiNews.Com
09 Apr, 2024 0
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Lynk & Co 06 Launches in the Philippines. 

MANILA, InovasiNews.Com – Pada 4 April lalu, merek mobil premium global Lynk & Co menjalani debut di Filipina, serta memperkenalkan sederet produk unggulan termasuk Lynk & Co 01, 05, dan 06, sekaligus menggelar penampilan perdana Lynk & Co 03+ di negara tersebut.

Slogan "Linked and Connected" mencerminkan relevansi dengan basis pelanggan yang sangat dinamis di Filipina, serta merek Lynk & Co sendiri. Lewat langkah ini, Lynk & Co menyadari potensi masif pasar Filipina, serta menyelaraskan momentum strategis yang lebih luas di Asia Tenggara.

Pasar otomotif yang berkembang pesat di Filipina, salah satu negara utama di Asia Pasifik, menjadi inspirasi Lynk & Co. Maka, Lynk & Co berkolaborasi dengan distributor resmi, United Asia Automotive Group, Inc. (UAAGI), sebuah perusahaan yang berpengalaman di industri otomotif Filipina.

Vice President, Lynk & Co Overseas Division, Jinjun Tian menyampaikan optimisme dan tekad Lynk & Co untuk berkembang di Filipina sebagai pasar dinamis yang memiliki potensi tanpa batas.

Dia juga menyiratkan sejumlah rencana untuk memperkenalkan semakin banyak model demi memenuhi ekspektasi konsumen Filipina.

Menurut Managing Director, Lynk & Co Philippines, Froilan Dytianquin, pengemudi modern di Filipina menginginkan kendaraan yang sesuai dengan gaya hidup dinamis: membumi, berjiwa muda, energik, interaktif, serta penuh gaya dan kualitas. Hal tersebut sangat senada dengan arah perkembangan Lynk & Co di Filipina.

Lynk & Co mengumumkan acara peluncurannya di ajang Manila International Auto Show yang berlangsung di World Trade Center, Pasay City. Lynk & Co menghadirkan model-model yang segera dilansir di Filipina, termasuk Lynk & Co 01, Lynk & Co 05, serta Lynk & Co 06. Lebih lagi, Lynk & Co untuk pertama kalinya menampilkan Lynk & Co 03+ dalam ajang pameran otomotif di Filipina.

Lynk & Co 06, menjalani debut internasional perdananya, adalah SUV pada Segmen-B yang memadukan tampilan atraktif dengan performa impresif.

Selain warna bodi yang beraneka ragam, Lynk & Co 06 memiliki sederet fitur menarik sebagai keunggulannya di antara produk kompetitor, termasuk fitur keselamatan berkendara yang lengkap, suspensi depan MacPherson dan suspensi belakang tipe multi-link dengan lateral stabilizer bar, serta 17 sistem bantuan pengemudi berteknologi pintar

Desain stan pameran Lynk & Co, terinspirasi dari suasana wilayah perkotaan pada malam hari, mencerminkan konsep "Mega-city Contrast" dan instalasi interaktif yang memukau.

Lynk & Co benar-benar menyadari kompatibilitas antara karakteristik produk Lynk & Co 06, serta ciri khas pasar Filipina yang dinamis, inovatif, dan inklusif.

Fasilitas showroom Lynk & Co yang pertama di Filipina segera dibuka di Manila, Alabang.

Peresmian showroom ini direncanakan pada pertengahan April. Rencana lain juga telah disusun untuk mendirikan delapan showroom di seluruh Filipina pada tahun ini, serta sistem purnajual yang lengkap dan kompetitif agar pengguna memperoleh dukungan holistis.

Dengan merambah Filipina, Lynk & Co membuktikan adaptabilitas merek dan produknya di pasar. Ke depan, Lynk & Co akan terus memperluas jangkauan di pasar Asia Tenggara, dan secara bertahap merambah wilayah-wilayah lain di seluruh dunia. Targetnya, Lynk & Co menjalankan strategi globalisasi dengan langkah yang terarah.

Tentang Lynk & Co

Dilansir pada 2016, Lynk & Co diciptakan untuk warga perkotaan generasi baru yang memiliki pola pikir terbuka. Lynk & Co tidak hanya tampil sebagai merek mobil baru, namun merek baru di industri mobil.

Terlahir dengan jati diri global, terbuka, dan terkoneksi, Lynk & Co ingin membangun platform terbuka yang menghubungkan manusia, mobil, dan dunia.


Sumber: PRNewswire

Via Headline
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Postingan Lama
Postingan Lebih Baru

Anda mungkin menyukai postingan ini

Advertiser

Advertiser

Advertiser

Advertiser

Stay Conneted

twitter Follow
instagram Follow
pinterest Follow

Featured Post

Soal Proyek PIK-2, Abah Elang Mangkubumi: Ketika Presiden Menghentikan, Mengapa Daerah Justru Mengizinkan?

InovasiNews.Com- Selasa, Oktober 14, 2025 0
Soal Proyek PIK-2, Abah Elang Mangkubumi: Ketika Presiden Menghentikan, Mengapa Daerah Justru Mengizinkan?
SERANG – inovasiNews.com Dewan Khos PP PSNU Pagar Nusa, Abah Elang Mangkubumi menyampaikan keprihatinan yang mendalam terhadap arah kebijakan Pemer…

Berita Terpopuler

PT Sui Zhi Jie Foods Diduga Pakai Pola Komunis Terhadap Karyawan

PT Sui Zhi Jie Foods Diduga Pakai Pola Komunis Terhadap Karyawan

Kamis, Oktober 09, 2025
 Masyarakat Desa Batu Dewa Pertanyakan Proses Kasus Dugaan Pemalsuan Tanda Tangan Ijazah

Masyarakat Desa Batu Dewa Pertanyakan Proses Kasus Dugaan Pemalsuan Tanda Tangan Ijazah

Sabtu, Agustus 09, 2025
Ratusan Peserta Karnaval   Disuguhi Hiburan Dangdut oleh Camat Jayanti

Ratusan Peserta Karnaval Disuguhi Hiburan Dangdut oleh Camat Jayanti

Sabtu, Agustus 09, 2025
Lepas Ekspor Emping Melinjo, Gubernur Andra Soni: Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Melalui Potensi Lokal

Lepas Ekspor Emping Melinjo, Gubernur Andra Soni: Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Melalui Potensi Lokal

Sabtu, Agustus 09, 2025
Menuju Banten Kondusif, Sultan Ratu Bagus Ajak Jaga Persatuan dan Kesantunan

Menuju Banten Kondusif, Sultan Ratu Bagus Ajak Jaga Persatuan dan Kesantunan

Rabu, Oktober 08, 2025
Diduga Bermain Proyek DD, Kades Pagar Gunung dan Kontraktor Raih Fee Hingga 20%, Bangunan Tidak Sesuai Standar

Diduga Bermain Proyek DD, Kades Pagar Gunung dan Kontraktor Raih Fee Hingga 20%, Bangunan Tidak Sesuai Standar

Rabu, Januari 22, 2025
BII dan FMO Luncurkan Platform Energi Terbarukan 500MW Bersama SUSI Partners untuk Mempercepat Transisi Energi di Asia Tenggara

BII dan FMO Luncurkan Platform Energi Terbarukan 500MW Bersama SUSI Partners untuk Mempercepat Transisi Energi di Asia Tenggara

Rabu, Januari 22, 2025
Kendalikan 17 Website, Zeus Jadi Tersangka Kasus Judi Online Sindikat Internasional

Kendalikan 17 Website, Zeus Jadi Tersangka Kasus Judi Online Sindikat Internasional

Selasa, Januari 21, 2025
Dosen Unpam Serang Gelar PKM, Bekali SMAIT Bait Et Tauhied dengan Strategi Kampanye Medsos Efektif

Dosen Unpam Serang Gelar PKM, Bekali SMAIT Bait Et Tauhied dengan Strategi Kampanye Medsos Efektif

Jumat, Oktober 10, 2025
Sambang Warga, Personel Polsek Jawilan Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

Sambang Warga, Personel Polsek Jawilan Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

Minggu, Oktober 12, 2025

Advertiser

Advertiser

Berita Terpopuler

PT Sui Zhi Jie Foods Diduga Pakai Pola Komunis Terhadap Karyawan

PT Sui Zhi Jie Foods Diduga Pakai Pola Komunis Terhadap Karyawan

Kamis, Oktober 09, 2025
 Masyarakat Desa Batu Dewa Pertanyakan Proses Kasus Dugaan Pemalsuan Tanda Tangan Ijazah

Masyarakat Desa Batu Dewa Pertanyakan Proses Kasus Dugaan Pemalsuan Tanda Tangan Ijazah

Sabtu, Agustus 09, 2025
Ratusan Peserta Karnaval   Disuguhi Hiburan Dangdut oleh Camat Jayanti

Ratusan Peserta Karnaval Disuguhi Hiburan Dangdut oleh Camat Jayanti

Sabtu, Agustus 09, 2025
Lepas Ekspor Emping Melinjo, Gubernur Andra Soni: Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Melalui Potensi Lokal

Lepas Ekspor Emping Melinjo, Gubernur Andra Soni: Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Melalui Potensi Lokal

Sabtu, Agustus 09, 2025
Menuju Banten Kondusif, Sultan Ratu Bagus Ajak Jaga Persatuan dan Kesantunan

Menuju Banten Kondusif, Sultan Ratu Bagus Ajak Jaga Persatuan dan Kesantunan

Rabu, Oktober 08, 2025
Diduga Bermain Proyek DD, Kades Pagar Gunung dan Kontraktor Raih Fee Hingga 20%, Bangunan Tidak Sesuai Standar

Diduga Bermain Proyek DD, Kades Pagar Gunung dan Kontraktor Raih Fee Hingga 20%, Bangunan Tidak Sesuai Standar

Rabu, Januari 22, 2025
BII dan FMO Luncurkan Platform Energi Terbarukan 500MW Bersama SUSI Partners untuk Mempercepat Transisi Energi di Asia Tenggara

BII dan FMO Luncurkan Platform Energi Terbarukan 500MW Bersama SUSI Partners untuk Mempercepat Transisi Energi di Asia Tenggara

Rabu, Januari 22, 2025
Kendalikan 17 Website, Zeus Jadi Tersangka Kasus Judi Online Sindikat Internasional

Kendalikan 17 Website, Zeus Jadi Tersangka Kasus Judi Online Sindikat Internasional

Selasa, Januari 21, 2025
Dosen Unpam Serang Gelar PKM, Bekali SMAIT Bait Et Tauhied dengan Strategi Kampanye Medsos Efektif

Dosen Unpam Serang Gelar PKM, Bekali SMAIT Bait Et Tauhied dengan Strategi Kampanye Medsos Efektif

Jumat, Oktober 10, 2025
Sambang Warga, Personel Polsek Jawilan Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

Sambang Warga, Personel Polsek Jawilan Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

Minggu, Oktober 12, 2025
InovasiNews.Com

About Us

inovasinews.com merupakan portal berita terkini di Indonesia, menyajikan beragam informasi dari berbagai sektor kehidupan yang disajikan secara sederhana dan mudah dipahami untuk membukan wawasan secara luas.

Contact us: inovasinews61@gmail.com

Follow Us

Copyright © 2024 | InovasiNews.Com
  • Redaksi
  • Syarat dan Ketentuan
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami