Telusuri
  • Redaksi
  • Syarat dan Ketentuan
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Nasional
  • Kabar Daerah
  • Kabar Polisi
  • Kabar TNI
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Pedidikan
  • Opini
  • Sosok
  • Teknologi
  • Industri
  • Info dan Tips
  • Wisata
  • Kuliner
  • Olahraga
  • Politik
  • Ekonomi
InovasiNews.Com
Beranda Headline Industri Otomotif Teknologi Dukung Pengguna Mobil Listrik di Indonesia, AION Siap Hadirkan Fasilitas Teknologi Super Canggih
Headline Industri Otomotif Teknologi

Dukung Pengguna Mobil Listrik di Indonesia, AION Siap Hadirkan Fasilitas Teknologi Super Canggih

InovasiNews.Com
InovasiNews.Com
05 Jun, 2024 0
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
AION menghadirkan serangkaian inovasi teknologinya ke Indonesia, salah satunya dengan menghadirkan teknologi dan kemampuan termutakhir baterai EV yang segera dihadirkan, sehingga ke depannya dapat menjadi solusi yang tepat bagi masyarakat di Indonesia. 

JAKARTA, InovasiNews.Com – Pemerintah Indonesia telah meluncurkan kebijakan untuk mengalihkan secara bertahap kendaraan Bahan Bakar Minyak (BBM) ke kendaraan listrik (EV), yang mana diharapkan adanya penurunan emisi gas rumah kaca sebesar 81,9 persen pada 2045.[1]

Untuk mendukung suksesnya agenda revolusi teknologi ini, AION menghadirkan serangkaian inovasi teknologinya ke Indonesia, salah satunya dengan menghadirkan teknologi dan kemampuan termutakhir baterai EV yang segera dihadirkan, sehingga ke depannya dapat menjadi solusi yang tepat bagi masyarakat di Indonesia.

AION telah mengadopsi teknologi dan material baru, seperti separator keramik berporositas tinggi, elektrolit daya tinggi dengan viskositas rendah, dan pelapisan bahan elektroda dengan karbon lunak/keras, serta grafena, sehingga AION berhasil meningkatkan migrasi ion, kecepatan interkalasi, dan konduktivitas listrik, sehingga dapat memungkinkan pengisian super cepat (fast charging).

Guna menstabilkan operasi teknologi fast charging, AION telah mengembangkan platform tegangan tinggi yang canggih, yang mana platform ini memiliki tegangan operasi maksimum 880V dan daya pengisian maksimum 480kW, hal ini memungkinkan pengisian daya untuk mencapai 200 km hanya butuh waktu lima menit. Teknologi ini akan membawa dampak besar pada efisiensi dan kecepatan pengisian baterai kendaraan listrik.

Sebagai salah satu perusahaan pertama yang mengkomersialisasi grafena, AION telah mengembangkan teknologi persiapan grafena tiga dimensi (3DG) secara mandiri dan memiliki kluster paten yang kuat. Hal ini menjadikan AION unggul secara kompetitif serta paten dalam pengaplikasian grafena pada teknologi baterai pengisian cepat.

Saat ini, material grafena 3D AION dapat diproduksi secara massal dengan stabil serta biaya terkontrol, dan ke depannya diharapkan dapat mendorong penerapan luas teknologi fast charging.

Berbeda dengan fast charging pile di pasar yang umumnya, fast charging pile A480 milik AION merupakan yang tercepat dengan daya pengisian tertinggi di dunia saat ini.

Daya Super Tinggi

Dengan daya pengisian tertinggi di dunia sebesar 480KW (puncak: 1000V/600A), dapat mewujudkan efisiensi ultra fast charging yang memungkinkan para pengendara mencapai jarak 200 km dalam lima menit pengisian atau enam kali lebih cepat dibandingkan dengan kompetitor.

Keamanan Super Tinggi

Liquid-cooled charging system yang dimiliki AION dilengkapi dengan perlindungan keselamatan aktif multi-dimensi yang telah lulus 112 tes keselamatan kerja standar nasional.

Penampilan Super Keren

Fast charging pile ini memiliki bentuk unik bergaya sci-fi, yaitu tetesan air dengan kabel berteknologi liquid-cooled yang fleksibel dan ringan.

Kecerdasan Super Tinggi

Sistem komando cerdas berbasis cloud memungkinkan pengisian yang fleksibel, serta penjadwalan yang optimal dengan menggunakan sumber daya jaringan listrik.

Chief Executive Officer GAC AION Indonesia, Andry Ciu mengatakan, setelah pihaknya  menghadirkan kendaraan intelligent companion bagi seluruh masyarakat Indonesia, baterai yang dibawa AION ke Indonesia menawarkan solusi ramah lingkungan dan efisien untuk kebutuhan energi kendaraan listrik.

Dirancang dengan teknologi canggih, baterai ini memiliki daya tahan tinggi dan mendukung pengisian cepat, andal, dan nyaman - mengurangi emisi karbon dan jejak lingkungan secara keseluruhan.

“Ini merupakan bukti komitmen AION untuk memenuhi kebutuhan masyarakat Indonesia sekaligus mendukung transisi menuju mobilitas yang lebih hijau dan berkelanjutan,” pungkasnya.

Tentang GAC AION

GAC AION adalah salah satu merek terkemuka dalam industri otomotif, yang dikenal karena inovasi, keunggulan teknis dan komitmen terhadap keberlanjutan - menempati peringkat ke-165 dalam daftar Fortune 500.

Dengan fokus pada kualitas, keamanan, dan pengalaman pengguna yang superior, GAC AION terus menjadi pilihan utama bagi pengemudi di seluruh dunia.

GAC AION dengan bangga mengumumkan bahwa mereknya telah meraih penghargaan peringkat pertama dari JD Power Cina.

GAC AION telah meraih peringkat pertama sebagai merek mobil listrik dengan kualitas terbaik. Hal ini didasarkan pada Pedoman Pelaporan Kualitas Mobil Cina yang tercakup dalam Keselamatan Produk Kendaraan Bermotor – Pedoman Penilaian Resiko.

Pemeringkatan yang diberikan oleh Aqisqauto mencakup laporan komprehensif tentang lima topik utama: laporan kesalahan, resiko kesalahan, keandalan, keselamatan, dan pelestarian lingkungan. Ini menunjukkan bahwa GAC AION telah berhasil dalam semua aspek yang diukur, menegaskan reputasinya sebagai merek yang tidak hanya mengutamakan kualitas, tetapi juga keselamatan dan keberlanjutan.

Seluruh pencapaian ini membuktikan pula penjualan satu juta unit dapat ditempuh hanya dalam empat tahun delapan bulan sejak 2019 sampai Desember 2023.

GAC AION juga mendapat peringkat ke-3 dunia sebagai mobil listrik terbaik di dunia.

[1] https://www.dephub.go.id/post/read/dukung-swasta-bangun-fasilitas-kendaraan-listrik-komersil,-menhub--percepatan-transformasi-kendaraan-listrik-segera-terwujud


Sumber: PRNewswire

Via Headline
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Postingan Lama
Postingan Lebih Baru

Anda mungkin menyukai postingan ini

Advertiser

Advertiser

Advertiser

Advertiser

Stay Conneted

twitter Follow
instagram Follow
pinterest Follow

Featured Post

GERMALA-K Lebak Akan Gelar Aksi di Dinas Perkim Banten, Soroti Dugaan Penggunaan Material Tidak BerSNI Dan BerTKDN

InovasiNews.Com- Senin, November 03, 2025 0
GERMALA-K Lebak Akan Gelar Aksi di Dinas Perkim Banten, Soroti Dugaan Penggunaan Material Tidak BerSNI Dan BerTKDN
Serang – inovasiNews.com Gerakan Mahasiswa Lawan Korupsi (GERMALA-K) Cabang Kabupaten Lebak melayangkan surat pemberitahuan aksi ke Polda Banten. A…

Berita Terpopuler

Di turnamen Sepak Bola VOC Cup 2025 Tim Poci FC Menang Telak Lawan Siliwangi FC 9 - 0

Di turnamen Sepak Bola VOC Cup 2025 Tim Poci FC Menang Telak Lawan Siliwangi FC 9 - 0

Minggu, November 02, 2025
Audensi Dinilai Tak Solutif, LSM KPK Nusantara Tagih Respons Camat Jayanti

Audensi Dinilai Tak Solutif, LSM KPK Nusantara Tagih Respons Camat Jayanti

Jumat, Oktober 31, 2025
GERMALA-K Lebak Akan Gelar Aksi di Dinas Perkim Banten, Soroti Dugaan Penggunaan Material Tidak BerSNI Dan BerTKDN

GERMALA-K Lebak Akan Gelar Aksi di Dinas Perkim Banten, Soroti Dugaan Penggunaan Material Tidak BerSNI Dan BerTKDN

Senin, November 03, 2025
Sekcam dan Staf Dinilai Tak Kompak, Kinerja Pemerintahan Kecamatan Jayanti Disorot LSM KPK Nusantara

Sekcam dan Staf Dinilai Tak Kompak, Kinerja Pemerintahan Kecamatan Jayanti Disorot LSM KPK Nusantara

Senin, November 03, 2025
Gubernur Tetapkan Jam Operasional Truck Tambang, Ahmad Muhibbin: Langkah Tepat Untuk Menjawab Keresahan Masyarakat

Gubernur Tetapkan Jam Operasional Truck Tambang, Ahmad Muhibbin: Langkah Tepat Untuk Menjawab Keresahan Masyarakat

Kamis, Oktober 30, 2025
Husen Desak Penindakan Tegas Truk ODOL di Serang, Curiga Ada Oknum Bermain di Balik Pelanggaran Aturan Gubernur

Husen Desak Penindakan Tegas Truk ODOL di Serang, Curiga Ada Oknum Bermain di Balik Pelanggaran Aturan Gubernur

Rabu, Oktober 29, 2025
Setelah Viral di Media, Pemdes Karangharja Bedah Rumah Nenek Acun Yang Hidup di Gubuk Reot

Setelah Viral di Media, Pemdes Karangharja Bedah Rumah Nenek Acun Yang Hidup di Gubuk Reot

Selasa, Oktober 28, 2025
Refleksi Sumpah Pemuda: Patriotisme Masa Lalu dan Amanah Pemuda Masa Kini

Refleksi Sumpah Pemuda: Patriotisme Masa Lalu dan Amanah Pemuda Masa Kini

Senin, Oktober 27, 2025
Sinergi Pemerintah dan Warga, Desa Sumur Bandung Bentuk Pengurus BUMDes dan Tetapkan RKPDes 2026

Sinergi Pemerintah dan Warga, Desa Sumur Bandung Bentuk Pengurus BUMDes dan Tetapkan RKPDes 2026

Sabtu, Oktober 18, 2025
MTQ Ke 2 Tingkat Kecamatan Pamarayan di Buka Langsung Oleh Bupati

MTQ Ke 2 Tingkat Kecamatan Pamarayan di Buka Langsung Oleh Bupati

Kamis, Oktober 23, 2025

Advertiser

Advertiser

Berita Terpopuler

Di turnamen Sepak Bola VOC Cup 2025 Tim Poci FC Menang Telak Lawan Siliwangi FC 9 - 0

Di turnamen Sepak Bola VOC Cup 2025 Tim Poci FC Menang Telak Lawan Siliwangi FC 9 - 0

Minggu, November 02, 2025
Audensi Dinilai Tak Solutif, LSM KPK Nusantara Tagih Respons Camat Jayanti

Audensi Dinilai Tak Solutif, LSM KPK Nusantara Tagih Respons Camat Jayanti

Jumat, Oktober 31, 2025
GERMALA-K Lebak Akan Gelar Aksi di Dinas Perkim Banten, Soroti Dugaan Penggunaan Material Tidak BerSNI Dan BerTKDN

GERMALA-K Lebak Akan Gelar Aksi di Dinas Perkim Banten, Soroti Dugaan Penggunaan Material Tidak BerSNI Dan BerTKDN

Senin, November 03, 2025
Sekcam dan Staf Dinilai Tak Kompak, Kinerja Pemerintahan Kecamatan Jayanti Disorot LSM KPK Nusantara

Sekcam dan Staf Dinilai Tak Kompak, Kinerja Pemerintahan Kecamatan Jayanti Disorot LSM KPK Nusantara

Senin, November 03, 2025
Gubernur Tetapkan Jam Operasional Truck Tambang, Ahmad Muhibbin: Langkah Tepat Untuk Menjawab Keresahan Masyarakat

Gubernur Tetapkan Jam Operasional Truck Tambang, Ahmad Muhibbin: Langkah Tepat Untuk Menjawab Keresahan Masyarakat

Kamis, Oktober 30, 2025
Husen Desak Penindakan Tegas Truk ODOL di Serang, Curiga Ada Oknum Bermain di Balik Pelanggaran Aturan Gubernur

Husen Desak Penindakan Tegas Truk ODOL di Serang, Curiga Ada Oknum Bermain di Balik Pelanggaran Aturan Gubernur

Rabu, Oktober 29, 2025
Setelah Viral di Media, Pemdes Karangharja Bedah Rumah Nenek Acun Yang Hidup di Gubuk Reot

Setelah Viral di Media, Pemdes Karangharja Bedah Rumah Nenek Acun Yang Hidup di Gubuk Reot

Selasa, Oktober 28, 2025
Refleksi Sumpah Pemuda: Patriotisme Masa Lalu dan Amanah Pemuda Masa Kini

Refleksi Sumpah Pemuda: Patriotisme Masa Lalu dan Amanah Pemuda Masa Kini

Senin, Oktober 27, 2025
Sinergi Pemerintah dan Warga, Desa Sumur Bandung Bentuk Pengurus BUMDes dan Tetapkan RKPDes 2026

Sinergi Pemerintah dan Warga, Desa Sumur Bandung Bentuk Pengurus BUMDes dan Tetapkan RKPDes 2026

Sabtu, Oktober 18, 2025
MTQ Ke 2 Tingkat Kecamatan Pamarayan di Buka Langsung Oleh Bupati

MTQ Ke 2 Tingkat Kecamatan Pamarayan di Buka Langsung Oleh Bupati

Kamis, Oktober 23, 2025
InovasiNews.Com

About Us

inovasinews.com merupakan portal berita terkini di Indonesia, menyajikan beragam informasi dari berbagai sektor kehidupan yang disajikan secara sederhana dan mudah dipahami untuk membukan wawasan secara luas.

Contact us: inovasinews61@gmail.com

Follow Us

Copyright © 2024 | InovasiNews.Com
  • Redaksi
  • Syarat dan Ketentuan
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami